10 Mobil Terbaik untuk liburan keluarga di Bali. Irit dan Muat Banyak

Administrator

Administrator

27 October 2019

10 Mobil Terbaik untuk liburan keluarga di Bali. Irit dan Muat Banyak

Sewa mobil di Bali menjadi sarana terbaik untuk liburan. Selain praktis, mobil juga lebih aman untuk anak-anak.

Liburan ke bali memang paling seru kalau bersama keluarga. Nah, untuk anda para traveler yang ingin liburan bersama keluarga. Sangat tidak disarankan untuk menggunakan kendaraan roda dua, sebab selain menguras tenaga juga dapat membahayakan anak-anak.

Sewa mobil di Bali menjadi sarana terbaik untuk dicoba. Sebab selain aman untuk anak-anak, sewa mobil di Bali juga lebih praktis. Anda dapat membawa satu keluarga dan barang bawaan dalam satu kendaraan.

Untuk anda yang ingin lebih hemat, bisa mencoba layanan sewa mobil lepas kunci di Bali. Sedangkan, bagi anda yang ingin lebih santai, coba sewa mobil di Bali dengan supir. 

Jika anda bingung menentukan mobil keluarga yang tepat untuk di rental. Berikut 9 mobil keluarga terbaik untuk menemani liburan anda di Bali. 

Yuk, langsung aja..

1. Mitsubishi Xpander

Sumber Gambar : www.carmudi.co.id

Desain eksterior Xpander dibuat dengan sangat apik dan elegan, seakan dibuat memang untuk menjadi mobil keluarga terbaik tahun ini.

Tapi bukan cuma desain nya yang keren, mobil keluarga satu ini juga dibekali mesin DOHC bertenaga 1.300 CC yang tangguh dan irit BBM. Buktinya, Xpander diklaim mampu melaju sejauh 16 Km hanya dengan satu liter BBM. Hemat banget!

MPV satu ini juga punya interior lega dengan kapasitas 7 penumpang dan bagasi belakang yang cukup luas. Dengan sewa Mobil Xpander di Bali, liburan anda dan keluarga akan makin sempurna.

Baca Juga : Taksi Online Vs Sewa Mobil. Mana yang lebih baik untuk liburan di Bali

2. All New Innova Reborn

Sumber Gambar : www.oto.com

Jika anda ingin sewa mobil di Bali dengan spesifikasi yang mantap. Maka sewa Innova Reborn adalah pilihan yang tepat. Innova reborn di tenagai mesin diesel berkapasitas 2.400 CC yang tangguh di segala medan jalan.

Bukan hanya itu, Innova Reborn juga punya kabin lega berkapasitas 7 orang dengan fasilitas hiburan yang lengkap dan interior yang elegan dan mewah. Mantap banget kan?!

3. Toyota Calya

Sumber Gambar : www.dealertoyotahadjikallabone.com

Toyota Calya menjadi mobil keluarga terbaik untuk liburan selanjutnya. MPV satu ini di bekali torsi mesin bertenaga 1.200 CC yang nyaman untuk di kendarai saat perjalanan jauh ataupun saat jalanan macet, karena irit BBM. 

Sangking iritnya, Calya masuk dalam deretan mobil MPV paling irit tahun 2017. Toyota Calya diklaim mampu berjalan sejauh 19 Km hanya dengan satu liter BBM. Irit banget kan?

Selain itu, Toyota Calya juga punya desain interior yang lapang dengan 7 kursi penumpang dan suspensi yang stabil dan bagasi penyimpanan yang luas. 

4. Toyota Grand New Avanza

Sumber Gambar : www.sains.kompas.com

Mobil sejuta umat ini, memang tidak usah ditanya lagi tingkat kenyamanan nya. Sewa Avanza di Bali cocok banget untuk anda yang ingin pergi ke Bedugul dan menempuh perjalanan jarak jauh. Sebab, mobil keluarga ini dibekali mesin bertenaga 1.500 CC yang handal dan hemat BBM.

Harga sewa Avanza di Bali pun, tidak mahal. Cukup dengan Rp 250.000 anda bisa menikmati liburan nyaman bersama Grand New Avanza. 

5 .Suzuki APV Arena

Sumber Gambar : www.suzuki.pedia.com

Kalau anda ingin sewa mobil di Bali dengan kabin yang super lega dan muat banyak. Maka APV jawabannya. Mobil 1.500 CC ini memiliki kabin luas berkapasitas 8 orang yang didukung dengan suspensi yang stabil dan nyaman.

Tapi meskipun kapasitas nya besar, APV juga hemat BBM loh. Buktinya, APV diklaim mampu melaju 15 Km hanya dengan satu liter BBM. Keren banget kan?!

Baca Juga : Objek Wisata di Bali ini sudah mendunia loh. Yakin tidak tertarik berkunjung?

6. Daihatsu Xenia

Sumber Gambar : www.carmudi.co.id

Tidak kalah keren dengan APV, Daihatsu Xenia juga menjadi mobil keluarga terbaik untuk liburan di Bali. MPV bertenaga 1.300 CC ini punya ruang kabin yang tak kalah luas dengan Avanza yang juga berkapasitas 7 penumpang. Tapi Daihatsu Xenia memiliki suspensi mesin yang lebih tangguh dan stabil.

Dengan sewa xenia di Bali, ucapkan selamat tinggal untuk rasa tidak nyaman karena terlalu lama duduk di dalam mobil.

7. Toyota Alphard

Sumber Gambar : www.hargaotrtoyota.com

Kalau bicara tentang MPV terbaik, maka Alphard adalah kandidat wajib yang harus ada. MPV Premium bertenaga 2.400 CC ini mempunyai kabin lapang dengan 7 kursi penumpang yang dilengkapi dengan interior yang mewah.

Selain itu, Alphard juga punya mesin handal dengan teknologi VVT-i 4 silinder serta sistem rem ABS dan EBD yang handal melaju di jalan menanjak seperti pada kontur jalan menuju Kebun Raya Bedugul.

Dengan Sewa Alphard di Bali, liburan anda dan keluarga dijamin akan makin sempurna.

8. Suzuki All New Ertiga

Sumber Gambar : www.motorpasion.com.mx

Mobil keluarga terbaik untuk liburan di Bali selanjut nya adalah Suzuki All New Ertiga. MPV 7 penumpang ini punya desain interior yang dinamis dan fungsional. Khusus nya pada bagasi belakang yang lapang, bisa banget untuk membawa semua keperluan liburan anda dan keluarga.

Mobil keluarga bertenaga 1.500 CC ini juga punya ground cleanser yang cukup tinggi, sehingga tetap nyaman dan stabil meskipun saat melalui medan jalan yang tak terduga.

9. Nissan All New Livina

Sumber Gambar : www.wheelsage.org

Dengan desain nya yang kekinian nan modern menjadikan mobil 1.500 CC ini cocok banget untuk menemani liburan anda dan keluarga. Livina juga punya suspensi super nyaman yang didukung dengan suspensi kursi penumpang berbahan fabric yang nyaman.

Selain itu, MPV satu ini punya kapasitas 7 penumpang dengan fitur hiburan yang terintegrasi dengan smartphone. Perjalanan liburan keluarga anda akan makin asik bersama Livina.

10. Honda Mobilio

Sumber Gambar : www.wheelsage.org

Honda Mobilio menjadi mobil keluarga terbaik untuk liburan selanjutnya. MPV satu ini dibekali dapur mesin bertenaga 1.500 CC yang cocok banget digunakan untuk perjalanan jauh atau pun saat jalanan macet. 

Sebab, Honda Mobilio mempunyai komsumsi BBM yang hemat. Dilansir dari CNN Indonesia, Mobilio mampu berjalan sejauh 17,5 Km hanya dengan satu liter BBM. Irit banget kan?

Honda Mobilio juga punya desain interior yang dinamis dan fungsional dengan 7 kursi penumpang dengan suspensi yang lapang dan bagasi penyimpanan yang luas.

Bagaimana? Sudah yakin ingin sewa mobil apa untuk liburan di Bali?

Liburan di Bali bersama keluarga memang asik banget. Apalagi kalau ditemani transportasi yang nyaman, hemat dan muat banyak.

Sedikit tips untuk sewa mobil di Bali! Jika anda ingin lebih hemat, maka gunakan layanan sewa mobil lepas kunci di Bali. Harga sewa nya di jamin jauh lebih murah daripada sewa mobil dengan supir di Bali.

Tapi kalau anda ingin lebih santai dan tidak mau ribet, anda bisa sewa mobil di Bali dengan supir. Tenang aja, harga sewa nya tidak se mahal harga sewa taksi komersial kok. 

Sewa mobil di Bali pun kini juga dapat dilakukan kurang dari 5 menit, melalui website Bali Citra Medina. Cukup dengan satu klik, maka liburan anda di Bali akan makin sempurna dengan pelayanan kami yang ramah dan profesional.

Ingin sewa mobil di Bali cuma 5 menit? Yuk pesan sekarang!